Aktivasi ATM Cardless

Aktivasi ATM CARDLESS

Cardless ATM adalah fasilitas transaksi penarikan tunai melalui mesin ATM tanpa kartu sebagai fasilitas yang diberikan kepada pemilik rekening Bank. Fasilitas Cardless ATM dapat digunakan di seluruh mesin ATM Cardless Bank Azaz.

Fitur ATM CARDLESS Bank Azaz

  • Cek Saldo
  • Tarik Tunai
  • Transfer
PT. BPR AZAZ ANDIFA
Jln. Kodeco Km. 4 No 16 B Gunung Antasari Simpang Empat Kabupaten Tanah Bumbu Kalimantan Selatan Telepon: (0518) 3028614 WhatsApp: 0821 5400 0926

 

Azaz Bank (BPR) berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Bank Indonesia (BI) serta merupakan peserta penjaminan LPS.

Copyright © 2025 PT. BPR Azaz Andifa| All rights reserved